Memberi ucapan saat memberi hadiah anniversary pacar atau suami istri haruslah sweet dan bermakna, agar hubungan yang dijalin semakin hangat dan rekat. Peringatan hari jadian atau pernikahan adalah hari yang tidak boleh dilewatkan, maka dari itu kamu harus siapkan ucapan Anniversary yang paling romantis untuk pasangan baik pacar, suami atau istri.

Sebuah kalimat yang terucap bisa mempengaruhi perjalanan kisah kasih asmara pasangan, maka dari itu kamu harus benar dalam memilih kalimat yang akan kamu sampaikan kepada pacar, suami atau istri. Berikut Delovery sudah siapkan 15 Ucapan Anniversary paling romantis untuk pasangan.

Ucapan Anniversary Spesial yang bikin Pacar Melting

  • Taukah kamu, di banyak waktu yang sudah kita habiskan bersama, aku masih setia menunggu momen kita bersama selanjutnya.
  • Hari ini adalah hari dimana aku memberanikan diri mengutarakan rasa sayangku padamu, dan rasa sayang itu masih ada hingga saat ini.
  • Selamat hari jadian, terimakasih karena selalu menerima kekuranganku, I love you.
  • Aku dan kamu melalui banyak cerita, tetaplah bersamaku untuk hasilkan lebih banyak cerita bersama.
  • Momen momen berlalu, semoga kita selalu bersatu, kursi pelaminan telah menunggu

Ucapan Anniversary Romantis untuk Suami Tercinta

  • Selamat hari jadi pernikahan suamiku, terimakasih karena selalu kuat menghadapi keluh kesah istrimu ini.
  • Hari ini adalah waktu dimana aku resmi menjadi milikmu, dan kamu resmi menjadi milikku, I love u suamiku.
  • Banyak cerita hingga kita akhirnya bersama, aku selalu ada di sini, menjadi istri yang mencintaimu sepenuh hati
  • Ayah, di hari ulang tahun pernikahan kita, bunda hanya ingin 1 hal, mendampingi ayah di momen suka maupun duka.
  • Happy Anniversary suamiku, kau dan aku, akan selamanya menjadi kita, hingga maut memisahkan.

romantis

Ucapan Anniversary Romantis untuk Istri Tersayang

  • Happy Anniversary bidadariku, dulu hingga kini, rasa sayangku tetap utuh untukmu.
  • Selamat hari jadi pernikahan istriku, terimakasih karena selalu setia menghadapi sikapku yang kadang membuatmu terluka.
  • Sayangku, selamat hari jadi pernikahan, pelukan suamimu akan menjadi kado awal di hari ini untukmu.
  • Happy Anniversary ibu dari anak anakku, kisah kita akan tetap berlanjut sampai maut memisahkan.
  • Hari ini adalah saat dimana aku memantapkan hati untuk hidup bersamamu, dan rasa itu masih terjaga sampai saat ini.

Sisipkan ucapan anniversary dengan hadiah anniversary terbaik.

Mengucapkan anniversary tidak lengkap rasanya jika tidak dengan memberi sebuah hadiah untuk pasangan. Tidak perlu yang mewah, seikat bunga mawar atau sepotong kue bisa menjadi pilihan untuk memberi kejutan orang yang kita sayang.

Namun, dalam memilih hadiah kamu tidak boleh sembarangan, jangan sampai hadiah yang kamu berikan justru membuat pasanganmu kecewa di momen yang spesial.

Kunjungi Katalog Anniversary untuk dapatkan pilihan bunga yang tercantik.

    Tips Dalam Memilih Hadiah Anniversary untuk Pasangan

  1. Pilih hadiah yang disukai oleh pasangan, karena seseorang akan senang jika diberi hadiah sesuai dengan kesukaannya.
  2. Beri hadiah yang unik dan tidak biasa seperti Buket Kata hadiah anniversary romantis untuk membangun suasana kejutan yang romantis.
  3. Persiapkan kejutan 3 hari sebelum hari H, untuk memastikan rencana yang matang dan mendapatkan stok bunga atau hadiah yang akan diberikan pada hari anniversary.
  4. Selipkan pesan romantis melalui kartu ucapan atau sampaikan langsung bersama pelukan.

Rayakan Anniversary dengan Hadiah Romantis dari Delovery

Buat momen Anniversary semakin hangat dengan Hadiah Anniversary romantis dari Delovery. Kami menyediakan beragam pilihan seperti Buket Bunga Anniversary, Bloom Box atau Cak yang akan membuat perayaan tanggal jadian atau pernikahan menjadi semakin berkesan.

Percayakan hadiah anniversary kamu hanya di Toko Bunga Anniversary Delovery , karena Delovery telah berpengalaman lebih dari 8 tahun sebagai toko bunga online terpercaya di Indonesia.Delovery juga sudah memiliki jaringan pengiriman ke lebih dari Daerah dan Kota di Indonesia yang akan memudahkan kamu untuk berkirim bunga papan, hand bouquet, bunga meja, standing flower, bloom box, cake, parcel buah, hampers kesehatan, dan berbagai macam hadiah lainnya.

Previous

Rekomendasi Ucapan Terbaik untuk Hari Anniversary untuk Orangtua

Next

Selain Romantis, Ini Manfaat Beri Hadiah dan Kejutan untuk Pasangan

Baca Juga